Mitos Tidak Benar tentang Vaksin

[et_pb_section fb_built=”1″ _builder_version=”3.22″][et_pb_row _builder_version=”3.25″ background_size=”initial” background_position=”top_left” background_repeat=”repeat”][et_pb_column type=”4_4″ _builder_version=”3.25″ custom_padding=”|||” custom_padding__hover=”|||”][et_pb_post_title meta=”off” featured_image=”off” admin_label=”Judul” _builder_version=”4.0.9″ title_font=”|700|||||||”][/et_pb_post_title][et_pb_post_title title=”off” author=”off” comments=”off” featured_image=”off” admin_label=”Meta” _builder_version=”4.0.9″ meta_font=”|600|||||||”][/et_pb_post_title][et_pb_divider color=”#fe1c24″ divider_weight=”10px” _builder_version=”4.0.9″ width=”20%”][/et_pb_divider][et_pb_post_title title=”off” meta=”off” admin_label=”Featured Image” _builder_version=”4.0.9″][/et_pb_post_title][/et_pb_column][/et_pb_row][et_pb_row _builder_version=”4.0.9″][et_pb_column type=”4_4″ _builder_version=”4.0.9″][et_pb_gallery gallery_ids=”3064,3067,3066,3065″ show_title_and_caption=”off” show_pagination=”off” _builder_version=”4.7.4″][/et_pb_gallery][et_pb_text _builder_version=”4.7.4″ background_size=”initial” background_position=”top_left” background_repeat=”repeat”]

Halo sahabat sehat,

Banyak mitos serta berita hoaks yang tersebar di masyarakat terkait dengan vaksin. Hal ini belum jelas kebenarannya namun telah tersebar melalui pesan berantai. Apa saja mitos-mitos tersebut?

Vaksin disebut dapat menimbulkan kemandulan. Hal ini merupakan rumor yang tidak benar dan vaksin tidak dapat menyebabkan kemandulan, ucap Dr. Katherine O’Brien, ahli vaksin yang berspesialisasi dalam bidang epidemiologi pneumokokus.

Vaksin juga disebut dapat mengubah DNA. Vaksin tidak mungkin dapat mengubah DNA seseorang. mRNA berfungsi untuk mengistruksi tubuh untuk membuat protein yang nantinya dapat membentuk kekebalan tubuh terhadap virus.

Mitos besar lain adalah vaksin disebut terdapat bahan kimia yang membahayakan. Vaksin yang disuntikkan ke penerimanya sudah dipastikan aman. Semua komponen yang masuk ke dalam vaksin diuji secara berat untuk memastikan bahwa semua yang ada di sana, termasuk dosis aman untuk manusia.

Tiga mitos ini cukup membuat heboh di masyarakat saat pemerintah tengah gencar menggalakkan program vaksinasi. Padahal, vaksinasi dilakukan sebagai salah satu upaya dalam rangka mengatasi pandemi.

Tetap jaga kesehatan dan patuhi protokol kesehatan 5M ya sahabat sehat.

[/et_pb_text][/et_pb_column][/et_pb_row][/et_pb_section]

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *